Updates

Mau Bangun Kamar di Loteng? Intip Inspirasinya di Sini, Yuk!

Selain dengan mezzanine, ada ide dan cara lain yang tidak kalah kreatif untuk memaksimalkan fungsi tiap-tiap ruangan di dalam rumah. Caranya adalah membangun kamar di loteng! Yap! Meski di Indonesia masih sangat jarang, memanfaatkan ruang kosong di atap sebagai kamar tidur adalah ide cemerlang. Selain bisa memaksimalkan seluruh bagian rumah, keberadaan kamar di loteng memberi kesan yang […]

Mau Bangun Kamar di Loteng? Intip Inspirasinya di Sini, Yuk! Read More »

Kembali ke Alam dengan Hunian Cantik Bergaya Rustic

Apakah Anda suka rumah dengan konsep desain bernuansa alami? Gaya rustic bisa menjadi pilihan yang tepat untuk Anda, menghadirkan kesan alami dari material unfinished. Rustic atau rustik berarti sesuatu yang sederhana, tidak artistik, berkarat, kasar, hingga berkesan pedesaan. Rumah rustic juga merupakan campuran dekorasi klasik dan rustic dengan sentuhan vintage pada beberapa elemen hiasan pilihan.

Kembali ke Alam dengan Hunian Cantik Bergaya Rustic Read More »

RISHA

Modal 50 Juta Bisa Bangun Rumah? RISHA Jawabannya!

[sg_popup id=”32″ event=”onload”][/sg_popup]Seiring dengan harga rumah dan harga tanah yang terus menerus mengalami kenaikan, semakin timbul keresahan masyarakat mengenai mampu tidaknya mereka untuk memiliki sebuah rumah, khususnya bagi para kaum milenial. Apalagi kenaikan tersebut tidak disertai dengan kenaikan pendapatan yang signifikan. Tapi ternyata, hanya dengan modal sekitar 50 juta rupiah, Anda sudah dapat membangun rumah! Benarkah?

Modal 50 Juta Bisa Bangun Rumah? RISHA Jawabannya! Read More »

Trik Penempatan Dekorasi Kaktus yang Kian Digemari!

[sg_popup id=”19″ event=”onload”][/sg_popup]Bila Anda seringkali melakukan eksplorasi ke tempat-tempat kekinian, Anda mungkin tidak jarang menemukan dekorasi kaktus dengan berbagai jenis dan ukuran. Bukan hanya di cafe-cafe and tempat hits, Anda juga bisa memasukkan sentuhan kaktus di hunian Anda. Tidak hanya perawatan yang mudah, estetika yang diberikan tumbuhan ini akan membuat rumah Anda tampak lebih unik

Trik Penempatan Dekorasi Kaktus yang Kian Digemari! Read More »

kamar untuk mahasiswa

5 Inspirasi Apartemen Apik, Desain Kamar untuk Mahasiswa

Tugas utama seorang mahasiswa adalah belajar dan tugas orang tua memberikan yang terbaik untuk kenyamanan belajar, mulai dari makanan bergizi hingga tempat tinggal, yaitu kamar untuk mahasiswa. Mahasiswa yang kuliah di luar kota dan tinggal di apartemen biasanya cenderung menghabiskan banyak waktunya di kamar. Sebab kamarnya adalah rumah kedua baginya. Itu kenapa, sangat penting memiliki

5 Inspirasi Apartemen Apik, Desain Kamar untuk Mahasiswa Read More »