rekomendasi pipa AC

Rekomendasi Pipa AC Terbaik Berdasarkan PK dan Ketebalannya

Pipa AC (pipa tembaga) adalah nyawa dari sistem pendingin Anda. Pemilihan ukuran diameter dan ketebalan pipa AC yang salah dapat menyebabkan kebocoran freon, timbulnya bunga es, hingga kerusakan kompresor. Ini adalah salah satu faktor krusial yang sering diabaikan saat instalasi. Jadi, bagaimana rekomendasi pipa AC yang baik dan sesuai standar untuk AC modern (R32/R410A)? Tim […]

Rekomendasi Pipa AC Terbaik Berdasarkan PK dan Ketebalannya Read More »

Ini 6 Jenis Kerusakan TV LED, Serta Biaya Perbaikannya!

TV LED saat ini menjadi pilihan utama berkat kualitas gambar superior dan fitur canggihnya. Namun, kemewahan menonton bisa terhenti tiba-tiba saat TV mengalami kerusakan. Jika hal itu terjadi, pertanyaan yang muncul di benak Anda mungkin adalah, “Berapa biaya perbaikan TV LED?” Kerusakan TV LED bisa bermacam-macam, mulai dari layar bergaris hingga masalah pada power supply.

Ini 6 Jenis Kerusakan TV LED, Serta Biaya Perbaikannya! Read More »

Berapa Biaya Overhaul AC Split dan Seberapa Penting?

Ketika AC di rumah Anda sudah tidak bisa dingin maksimal meskipun sudah dicuci rutin, itu adalah sinyal AC membutuhkan overhaul atau Service Besar. Proses ini melibatkan pembongkaran total dan pembersihan menyeluruh semua komponen AC. Lantas, berapa biaya overhaul AC split yang harus disiapkan, dan kondisi apa yang benar-benar mewajibkan service besar ini? Artikel ini akan

Berapa Biaya Overhaul AC Split dan Seberapa Penting? Read More »

kompresor AC rusak

Catat, Ini 6 Tanda-tanda Kompresor AC Rusak Beserta Cara Mengatasinya!

Kerusakan pada AC umumnya disebabkan oleh komponen internal yang tidak bekerja sebagaimana mestinya. Salah satu bagian yang sangat krusial adalah kompresor, yang bertugas untuk menyalurkan udara dingin ke seluruh unit. Jika kompresor mengalami gangguan, maka AC tidak akan mampu mendinginkan ruangan dengan baik, bahkan bisa menyebabkan kerusakan lebih lanjut. Untuk itu, penting mengenali tanda kerusakan

Catat, Ini 6 Tanda-tanda Kompresor AC Rusak Beserta Cara Mengatasinya! Read More »

pasang ac yang benar

Panduan Cara Pasang AC Split yang Benar dan Pentingnya Vakum

Mau pasang AC baru di rumah atau apartemen, tapi masih bingung harus mempersiapkan apa saja dan bagaimana cara pasangnya? Tenang, Anda berada di artikel yang tepat! Tim Sejasa telah merangkum panduan cara pasang AC yang benar, mulai dari perlengkapan yang dibutuhkan hingga tips pemasangan agar AC awet dan ruangan dingin maksimal. Yuk, simak sampai selesai!

Panduan Cara Pasang AC Split yang Benar dan Pentingnya Vakum Read More »

keramik dinding dan lantai

Bisakah Keramik Lantai Dipakai untuk Dinding? Ini Jawabannya!

Banyak orang mungkin bingung, apa yang membedakan keramik lantai dan dinding? Kedengarannya mungkin cukup mudah, yaitu keramik lantai untuk dipasang di lantai dan keramik dinding untuk di dinding. Atau, keramik dinding berukuran lebih kecil daripada keramik lantai. Namun, saat ini penjelasannya cukup rumit. Dengan adanya kemajuan teknologi, perubahan tren keramik kian lebih pesat dan sangat

Bisakah Keramik Lantai Dipakai untuk Dinding? Ini Jawabannya! Read More »