Memberikan kemudahan bagi Anda untuk mengetahui estimasi budget yang diperlukan untuk membangun rumah Anda, sesuai dengan jenis bahan, Luas tanah, jumlah ruangan, dan kriteria lainnya sesuai kebutuhan Anda.
Harap mengisi pilihan dengan lengkap!
Pinggir Jalan Utama
Hook Jalan Utama
Garis Sempadan Bangunan (GSB) membatasi jarak terdekat bangunan terhadap tepi jalan, dihitung dan batas terluar saluran air kotor, atau riol, sampai batas terluar muka bangunan. Ukuran GSB Umumnya 1/2 lebar jalan.
Bangunan 1 Lantai
Bangunan > 1 Lantai
Pondasi ini paling sering digunakan dan sesuai untuk bangunan yang hanya terdiri dari satu lantai.
Pondasi ini sesuai untuk bangunan bertingkat dan digunakan pada kondisi tanah yang tidak stabil.
Rangka atap bangunan berbahan dasar zaincalume yang ringan, fire-resistant, dan tahan lama.
Dapat berfungsi sebagai teras atap, tahan terpaan angin, dan sesuai untuk rumah bergaya modern.
Bata merah mudah ditemukan dan lebih murah, namun pemasangannya memakan waktu yang lebih lama.
Keringanan dan ukuran hebel/batako yang besar dan presisi membuat hasil akhir yang lebih rapi dan cepat.
Material dari alumunium lebih hemat, awet, dan tahan lama karena sifatnya yang bebas rayap dan anti karat.
Terbuat dari kayu sudah melalui proses pencetakan sehingga ringan, mudah dipasang, dan lebih ekonomis.
Material yang terbuat dari 100% kayu solid membuat kusen dan pintu ini lebih padat, berat, dan kokoh.
Bahan alumunium lebih hemat, awet, dan tahan lama karena sifatnya yang bebas rayap dan anti karat.
Selain tampilan kayu yang klasik, pemilihan perawatan yang tepat akan menjamin keawetan material.
Lantai keramik mudah dijumpai dan memiliki beragam motif yang dapat mempercantik estetika.
Lantai granit lebih mahal, namun kuat, tahan gores, dan memberi kesan mewah pada bangunan.
Lantai parket terbuat dari kayu sehingga akan menambah keasrian dan nilai klasik pada rumah.
Dengan memilih cat dinding, akan sangat mudah mengganti warna rumah untuk suasana baru.
Ketahanan wallpaper dan motifnya yang beragam akan memberikan tampilan interior yang berbeda.
Kualitas air PDAM terjamin dan pengeluaran biaya air bulanan sesuai dengan jumlah pemakaian.
Biaya instalasi cukup tinggi, namun pengeluaran biaya pemeliharaan dan pemompaan lebih hemat.
Toren atau tangki air berfungsi untuk menampung air dan memastikan selalu adanya persediaan air.
Memasang banyak toren air penting bagi bangunan publik seperti masjid, kantor, restoran, dan mall.
Exhaust dan membantu sirkulasi udara dan mengontrol kelembapan pada kamari mandi tak berjendela.
Exhaust fan tidak terlalu diperlukan bila kamar mandi sudah memiliki sistem ventilasi yang baik.
Kualitas Standar (SNI)
Dengan biaya yang lebih ekonomis, kekokohan bangunan berstandar SNI tidak perlu diragukan.
Kualitas Eksklusif
Pilihan material terbaik, didukung oleh jajaran desainer dan kontraktor terbaik di industrinya.
Apabila Anda membutuhkan detail harga lebih lanjut, harap isi data berikut ini. Kami akan mengirimkan Anda RAB dengan detail harga material serta harga per meter perseginya. Pastikan Anda memasukkan no. telepon yang benar karena Anda akan mendapatkan notifikasi melalui SMS.